Group
musik yang semua penyanyinya wanita-wanita cantik dan anggun ini,
rupanya sedang naik daun dari tahun 2011 hingga sekarang di AS. Ini diketahui dari jumlah CD nya yang cepat terjual habis di sebuah
super market diVirginia, AS. Penyanyi-penyanyi ini diatur dan di
kumpulkan oleh Sharon Browne dan David Downes. David Downesah yang
merekrut ke 5 penyanyi ini di tahun 2004 dan pada waktu
itu mereka belum pernah tampil bersama.
Kelima vokalis ini
adalah Chloe Agnew, Orla Fallon, Lisa Kelly dan Meav Ni Mhaolchatha dan
pemain biola Mairead Nasbitt, semuanya berhasil memadukan lagu2 celtic
traditional ke lagu-lagu celtic modern.
Kelima
album yang telah mereka luncurkan adalah: A Chrismas Celebration,A New Journey,
The Greates Journey, Song From the Heart dan telah terjual sebanyak 6
juta copy.
Keberhasilan
group ini tidak terlepas dari direktur musik, David Downess, lulusan Trinity
College Dublin, di tempat mana dia belajar musik dan mengubah lagu.Dia
juga telah mengadakan konsert / tour di beberapa tempat di belahan bumi
ini dengan sukses. Di Amerika sendiri diadakan di Carnagie Hall, Boston
Symphony Hall, Wembley Arena dan Capitol Hill di Washington DC, dengan harga
karcis berkisar $ 100.00 - $ 300.00
Selain
itu, pertunjukan tv dari PBS turut juga mendongkrak
kepopulerannya.Baru2 ini saya sempat menonton acaranya di tv
sebelum membeli CD nya seharga $ 10,00/keping.
Menurut
saya, group ini memang patut di acungi jempol karena kekompakan dan
oktaf mereka yang cukup tinggi.
Amazing Grace merupakan salah satu judul lagu yang mereka bawakan Berikut
Liriknya Klik disni
Saya juga terkesan dengan ketahanan tubuh mereka memamerkan tari
traditional celtic yang cukup lama me-loncat2 tapi teratur dan enak dilihat.
Play musik
Celtic Woman. Amazing Grace
Tidak ada komentar:
Posting Komentar